Judul : Cara Mencegah Asma
link : Cara Mencegah Asma
Cara Mencegah Asma
Cara Mencegah Asma - Asma merupakan gangguan saluran pernafasan yang di tandai dengan adanya gejala berulang seperti batuk, sesak nafas dan mengi serta dada yang terasa berat. Hal ini bisa di sebabkan karena dahak terbentuk di paru-paru sehingga menyebabkan udara sulit masuk ke dalam paru-paru, meskipun asma juga bisa di sebabkan karena beberapa factor lainnya. Factor lainnya yang dapat menyebabkan asma yaitu factor genetic atau keturunan, factor genetic sendiri dapat terjadi jika ada keluarga yang memiliki riwayat penyakit asma. Factor genetic dapat terjadi sejak lahir, karena merupakan penyakit keturunan dan penanganannya biasanya dengan cara yang berbeda karena sudah bawaan lahir, biasanya diatasi dengan cara terapi.
Selain itu asma juga bisa di sebabkan karena factor lainnya salah satunya yaitu factor lingkungan. Factor lingkungan dapat di picu karena kualitas udara yang kurang bersih, debu, dan asap polusi dari kendaraan. Selain itu beberapa makanan juga dapat memicu asma seperti kacang-kacangan, memang agak sulit untuk mengetahui penyebab asma secara pasti. Namun jika anda mengalami asma, anda bisa melakukan beberapa cara sederhana berikut ini untuk mencegahnya. Beberapa cara yang dapat anda lakukan untuk mengatasi asma berikut ini sangat mudah dan bisa anda coba di rumah, berikut ini anda dapat simak Cara Mencegah Asma :
Cara Mencegah Asma
- Meghindari dan mengurangi debu
Debu menjadi salah satu pemicu asma di lingkungan, oleh karena itu ada baiknya untuk anda menjaga kebersihan rumah anda. Bersihkan rumah anda secara rutin yakni dengan menyapu dan mengepel lantai supaya tidak ada debu yang menempel di lantai, selain itu anda juga bisa menggunakan penyedot debu atau vakum cleaner. Jika anda memiliki bayi, bersihkanlah kamar bayi anda secara rutin minimal 2 kali sehari karena bayi lebih banyak menghabiskan waktunya di dalam kamar. Selain itu mencuci tirai, karpet, kasur, bantal dan boneka juga sangat penting karena perabotan rumah yang berbahan dasar kain sangat mudah di tempeli debu.
- Menghindari asap rokok
- Menghindari hewan berbulu
- Menjaga kebersihan rumah
Demikianlah pembahasan tentang Cara Mencegah Asma yang dapat kami berikan untuk anda, semoga bermanfaat dan berguna untuk anda. Informasi ini dari sehattterbaik.blogspot.co.id yang selalu memberikan tips dan informasi seputar kesehatan hanya untuk anda Masih banyak informasi kesehatan lainnya yang dapat anda simak disini seperti Penyebab Dan Pengertian Asma.
Demikianlah Artikel Cara Mencegah Asma
Sekianlah artikel Cara Mencegah Asma kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Cara Mencegah Asma dengan alamat link https://sehatberjamaah.blogspot.com/2016/08/cara-mencegah-asma.html